
mimpi adalah bunga malam
semua harapanku sirna
kini tinggallah aku sendiri
memeluk erat bayangmu
ku berharap selalu bersamamu
angin hanyalah angin
mimpi hanyalah bunga malam
kau pergi tinggalkanku
kau terlelap dalam mimpi indahku
mimpiku yg tak berarti
harapanku hilang
hilang bersama kepergianmu
dirimu telah bahagia bersamanya
melupakan aku yg menantimu sendiri
selamat tinggal ...
semoga kau bahagia bersamanya
tinggalkan aku sendiri
tanpa hadir dan bayangmu lagi ..
0 komentar:
Posting Komentar